Pagelaran Tari
Across
- 2. Merencanakan dan mengatur jalannya pertunjukan adalah peran?
- 5. Orang yang bertanggung jawab atas penjualan dan pembelian karcis pertunjukan. Berada dalam bidang?
- 6. Siapakah yang mengadakan pagelaran tari pada tanggal 19 november di megamall?
- 9. Membuat konsep pertunjukan merupakan tugas dari?
- 11. Menjadi sumber sukses dan kualitas musik yang disajikan dalam pementasan merupakan tugas dari panitia?
- 12. Menjadi sumber sukses dan artistiknya pementasan karya seni yang dipergelarkan yang berhubungan dengan masalah pencahayaan merupakan tugas dari pantia?
- 14. Prinsip penempatan orang sesuai dengan keahlian dan minatnya disebut?
- 15. Manfaat tidak langsung dari pergelaran tari adalah dapat mengembangkan kepekaan terhadap alam sekitar dan menambah kehalusan budi pekerti karena sebuah tarian yang dipentaskan biasanya menyampaikan sebuah?
Down
- 1. Kegiatan dalam pertunjukan hasil karya seni tari yang dipertontonkan kepada orang banyak disuatu tempat tertentu merupakan definisi dari?
- 3. Merencanakan semua hal yang diperlukan serta cara memenuhi segala keperluan tersebut sebagai langkah awal pergelaran adalah pengertian dari?
- 4. Orang yang bertanggung jawab terhadap semua hal yang berhubungan dengan keuangan. Disebut?
- 7. Orang yang bertanggung jawab terhadap segala hal yang berhubungan dengan akomodasi setiap proses pelaksanaan penyelenggaraan pertunjukan merupakan tugas dari seksi?
- 8. Orang yang bertugas mengemban pelayanan publik serta bertanggung jawab kepada pimpinan produksi dalam layanan staf dan layanan publik. House manager membawahi beberapa seksi, yaitu keamanan, akomodasi, konsumsi, transportasi, dan gedung. Adalah?
- 10. Orang yang mempunyai tugas atau tanggung jawab merias dan menata busana pemain merupakan tugas dari panitia penata?
- 13. Melaksanakan semua hal yang telah direncanakan dalam pergelaran tari. Disebut?