TTS BAHASA INDONESIA
Across
- 1. pidato dengan membawa catatan kecil
- 5. pembuka, salam pembuka, sapaan, ucapan syukur, isi, penutup
- 8. etika, emosi, logika
- 13. persuasif
- 15. perwatakaan dalam cerita
- 16. para tokoh cerita menemukan jalan keluar masalah
- 17. melebih-lebihkan sesuatu dari keadaan sebenarnya
- 21. orientasi, rangkaian peristiwa, komplikasi, resolusi, koda
- 23. gaya bahasa
Down
- 2. unsur cerita dari luar
- 3. pidato tanpa persiapan
- 4. setting
- 6. penutup dalam cerita
- 7. cerita pendek
- 9. posisi pengarang dalam cerita
- 10. unsur cerita dari dalam
- 11. menganngap benda mati seperti manusia
- 12. pelaku dalam cerita
- 14. pengenalan tokoh cerita
- 18. alur
- 19. gagasan pokok yang mendasari cerita
- 20. pesan
- 22. memunculkan berbagai masalah yang dialami tokoh