SOAL 4

123456789101112131415
Across
  1. 2. trauma thermal tingkat tertinggi yang mengganggu saraf pusat
  2. 4. salah satu jenis koloid alami yang merupakan protein pada darah
  3. 6. fase syok yang memerlukan bantuan eksternal agar membaik
  4. 8. syok yang disebabkan emboli
  5. 9. laju pembentukan urin yang rendah
  6. 11. tubuh kehilangan fungsi perfusi secara sistemik, menyebabkan hipotensi dan hipoperfusi
  7. 12. saat suhu internal tubuh turun di bawah 35
  8. 13. salah satu penyebab syok obstruktif akibat penyumbatan oleh zat asing, gumpalan darah, atau udara
  9. 14. laju detak jantung yang lebih cepat dari batasan normal
  10. 15. singkatan dari skala menghitung status neurologis pasien
Down
  1. 1. syok yang diakibatkan kekurangan volume cairan
  2. 3. reaksi hipersensitivitas 1 yang mengancam nyawa
  3. 5. upaya pengembalian fungsi hidup tubuh, baik dari cairan, jalan napas, detak jantung, dan lainnya
  4. 7. kondisi darah yang memiliki pH di bawah nilai fungsional, mengakibatkan darah cenderung bersifat asam
  5. 10. perpindahan jaringan keras seperti tulang/sendi dan mengganggu fungsi rangka tubuh