Pancasila
Across
- 2. negara menjamin kebebasan beragama sesuai dengan sila?
- 4. setiap orang berhak untuk hidup serta berhak mempertahankan hidup dan kehidupannya merupakan UUD 1945 pasal?
- 5. nilai yang bersifat kontekstual yaitu?
- 8. Sila yang mengedepankan keadilan sosial adalah sila ke?
- 11. Lambang sila ketiga adalah?
- 15. proses pengambilan keputusan bersama, sila ke empat.
- 16. bentuk kerjasama supaya meringankan beban adalah?
- 17. Bahasa. Negara ialah bahasa indonesia, merupakan UUD 1945 pasal?
Down
- 1. nilai yang terdapat dalam kenyataan hidup sehari-hari adalah?
- 3. negara indonesia adalah negara yang menganut demokrasi, merupakan makna dari sila?
- 6. nilai dasar yaitu suatu nilai yang bersifat?
- 7. keseluruhan nilai dan norma yang menjadi dasar dan pedoman bagi kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara di Indonesia merupakan pancadila sebagai?
- 9. tokoh penggali dan perumus pancasila?
- 10. Lambang sila pertama adalah?
- 12. nilai yang bersifat abstrak dan tetap adalah?
- 13. Lambang sila ke empat adalah?
- 14. Lambang sila kedua adalah?