TEKA-TEKI SILANG (TTS) KELAS 9 Bab 2 : Meyakini Hari Akhir dengan Mawas Diri
Across
- 2. : Langit terbelah, bintang jatuh berserakan, lautan meluap,.... dibongkar.
- 3. : Tempat dikumpulkannya disebut dengan Padang Mahsyar, yakni tempat yang sangat luas dan tiada... sedikit pun.
- 4. : Kiamat... artinya kiamat besar yaiu kehancuran alam semesta beserta seluruh isinya.
- 8. : Di alam Barzakh ini manusia akan menunggu hari... setelag ditanyai dan diperiksa oleh Malaikat Munkar dan Nakir.
- 10. : Yaumul... adalah hari pembalasan amal
- 13. : Kebangkitan manusia ini akan terjadi setelah ditiup sangkakala yang.... oleh Malaikat Israfil.
- 14. : Yaumut-Tagabun adalah nama lain dari Hari..... ditampakkan segala kesalahan.
- 17. : Pada hari.... amal, akan diperlihatkan semua perbuatan kita selama hidup di dunia.
- 18. : Manusia datang berkelompok, pintu langit dibuka, dan gunung menjadi....
- 20. : Alam Barzakh menjadi .... antara alam dunia dan alam akhirat.
Down
- 1. : Terjadi .... yang sangat besar, dijelaskan dalam Surah al-Hajj [22]: 1-2.
- 5. : Apabila timbangan amal baik kita lebih berat, maka akan mendapatkan.... yang memuaskan.
- 6. : Peristiwa Kiamat... yaitu, Peristiwa kematian dan bencana alam.
- 7. : Di dalam Surah At-Takwir, dijelaskan bahwa matahari digulung,.... berjatuhan, gunung dihancurkan, lautan meluap.
- 9. : Seluruh manusia akan dibangkitkan sejak zaman Nabi.... a.s. sampai manusia yang terakhir akan dibangkitkan dari alam kubur.
- 11. : Terjadi goncangan yang dahsyat dan bumi mengeluarkan ... berat.
- 12. : Keluarnta binatang ... pada pagi hari, termasuk tanda-tanda sebelum datangnya kiamat.
- 15. : Alam... adalah alam kehidupan baru bagi manusia.
- 16. : Tanda-tanda sebelum datangnya kiamat berdasarkan hadist Rasullulah Saw yaitu, salah satunya Keluarnya Imam... yang akan menegakkan keadilan.
- 19. : Sikap yang terbaik adalah hendaknya kita bersikap... ketika menghadapi berbagai musibah.