TEKA TEKI MUMET

123456789101112131415161718
Across
  1. 2. Kerja sama ASEAN bebas nuklir
  2. 3. Contoh warisan budaya tak benda dari Indonesia yang diakui dunia
  3. 7. Perdagangan bebas di dunia sering disebut.....market
  4. 8. Tempat bertemunya penjual dan pembeli, juga bisa antarnegara.
  5. 10. United Nations
  6. 11. Negara tetangga Indonesia di utara Pulau Kalimantan
  7. 14. S.Rajaratnam
  8. 15. Pertunjukan tradisional dengan boneka kulit.
  9. 16. Kegiatan menjual barang ke luar negeri
  10. 17. Tempat terbentuknya ASEAN
  11. 18. Ibukota Negara di Asia Tenggara
Down
  1. 1. Nama pasukan penjaga perdamaian dunia dari Indonesia.
  2. 3. perdagangan bebas asia tenggara
  3. 4. Proses mendunia yang membuat hubungan antarnegara semakin terbuka.
  4. 5. Salah satu bentuk promosi budaya Indonesia ke luar negeri adalah melalui ________ seni
  5. 6. Warisan budaya benda
  6. 9. Wujud interaksi antarnegara di bidang budaya.
  7. 12. tari tradisional
  8. 13. Kegiatan membeli barang dari luar negeri.
  9. 15. Organisasi internasional yang berfokus pada kesehatan dunia