ASAL-USUL NENEK MOYANG BANGSA INDONESIA
Across
- 2. Teori Nusantara menyebut bahwa bangsa Melayu kemungkinan merupakan keturunan dari...
- 6. Bangsa Melanesoid merupakan gelombang migrasi pertama yang datang ke Indonesia dan membawa kebudayaan ________
- 7. Bangsa Proto Melayu membawa kebudayaan kapak persegi melalui jalur _______
- 8. Sebagian ras Melanesoid kini tinggal di wilayah Papua Barat dan ............
- 9. Berdasarkan teori Out of Taiwan, nenek moyang bangsa Indonesia berasal dari kepulauan ......
- 12. Menurut teori Yunnan, kesamaan budaya terlihat pada peninggalan zaman _______
- 13. Kebudayaan yang dibawa oleh bangsa Proto Melayu adalah kebudayaan batu muda atau disebut zaman ________
- 14. Bangsa Indonesia dikenal memiliki banyak suku dan ras, sebagian besar termasuk dalam ras ________.
- 15. Manusia ________ diperkirakan sebagai nenek moyang bangsa Melanesoid
- 16. Kebudayaan khas bangsa Deutro Melayu disebut kebudayaan _______
Down
- 1. Gelombang migrasi bangsa Melayu pertama disebut _______
- 3. Jalur barat migrasi Proto Melayu melalui
- 4. Yunnan terletak di wilayah....
- 5. Bahasa Melayu memiliki kesamaan dengan bahasa...
- 9. Jalur timur migrasi Proto Melayu melalui wilayah _______
- 10. Suku Aborigin di Australia termasuk keturunan ras ______
- 11. Jenis manusia purba yang dianggap sebagai nenek moyang manusia modern adalah....