ASESMEN SUMATIF IPAS TOPIK A KELAS 6

12345678910111213
Across
  1. 3. Tempat bertemunya dua tulang atau lebih agar tulang tersebut bisa bergerak
  2. 7. Arah gerak sendi putar
  3. 9. Merupakan kumpulan tulang. berfungsi untuk membentuk tubuh dan menopang tubuh, serta melindungi organ penting dalam tubuh
  4. 10. Bentuk ototnya gelondong, seperti potongan-potongan kayu
  5. 12. terdapat di dinding jantung adalah otot
  6. 13. Otot yang bisa kembali ke ukuran semula
Down
  1. 1. Menempel pada rangka dan dikendalikan secara sadar serta bentuknya serabut seperti serabut kabel adalah otot
  2. 2. Sendi yang terletak di pergelangan tangan dan kaki
  3. 4. Sendi yang berbentuk seperti alat pemyokong penunggang kuda
  4. 5. Sendi yang arah geraknya ke segala arah
  5. 6. Sendi yang berbentuk oval dan terletak di pengumpil dan pergelangan tangan
  6. 8. Bentuk sendi seperti engsel pintu
  7. 11. Bagian tubuh manusia atau hewan berfungsi menggerakkan bagian tubuh tertentu