BAB 7
Across
- 1. Badan yang menggantikan tugas BPUPKI untuk mengesahkan UUD dan memilih Presiden/Wakil Presiden
- 4. Istilah lain dari rukun tetangga
- 5. Komite yang dibentuk setelah proklamasi untuk membantu tugas Presiden sebelum dibentuknya lembaga legislatif
- 9. Jenderal yang menjabat sebagai Kepala Pemerintahan Militer Jepang di Asia Tenggara (Saigon)
- 10. Jabatan yang dipilih oleh PPKI dan diemban oleh Soekarno setelah proklamasi
- 12. Peristiwa kerja paksa yang diterapkan Jepang pada penduduk Indonesia
- 14. Daerah pendaratan pertama jepang ketika mendatangi Indonesia
- 16. Perubahan sistem pemerintahan dari presidensil menjadi parlementer pada bulan November 1945 disebut Maklumat
- 17. Tokoh yang memimpin upacara proklamasi dan membaca teksnya
- 18. Dasar negara Indonesia yang disahkan oleh PPKI sehari setelah proklamasi
- 20. Tokoh yang mengusulkan agar naskah proklamasi ditandatangani oleh Soekarno-Hatta atas nama bangsa Indonesia
Down
- 2. Nama jalan tempat pembacaan teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia.
- 3. Nama ibu yang menjahit Bendera Merah Putih yang dikibarkan saat Proklamasi
- 6. Singkatan dari British Broadcasting Corporation
- 7. Menteri Luar Negeri Jepang yang menyatakan penyerahan tanpa syarat kepada Sekutu
- 8. Aksi penculikan Ir Soekarno oleh golongan muda dilakukan di
- 11. Kota di Jepang yang dibom atom pada 9 Agustus 1945, menyusul kota Hiroshima
- 13. Teks Proklamasi ditulis di rumah seorang perwira tinggi angkatan laut Jepang bernama Laksamana
- 15. Badan yang dibentuk Jepang untuk menyelidiki usaha-usaha persiapan kemerdekaan Indonesia
- 19. Semboyan Jepang untuk rakyat Indonesia yang artinya Cahaya Asia, Pelindung Asia Pemimpin Asia