Bahasa Indonesia
Across
- 3. Kegiatan bertukar pikiran, gagasan, dan pendapat antara dua orang atau lebih untuk mencari kesepakatan pendapat
- 6. Teks yang berfokus pada tokoh khusus
- 7. Pengungkapan pikiran dalam bentuk kata-kata yang ditujukan kepada orang banyak
- 9. Bangunan yang berfungsi sebagai tempat tinggal atau hunian dan sarana pembinaan keluarga
- 10. Sambutan terhadap ucapan yang dapat berupa kritik, komentar, dan lain sebagainya
- 12. Menggambarkan sesuatu yang dibahas secara rinci, bagian per bagian
- 13. Kata ganti orang ketiga
Down
- 1. Kamus Besar Bahasa Indonesia
- 2. Cerita pendek
- 4. Persamaan kata
- 5. Teks yang menajikan informasi tentang sesuatu sebagaimana adanya
- 8. Penentuan peristiwa; gambaran visual latar, atmosfer, dan waktu kisah; pengenalan karakter dan arah menuju komplikasi
- 11. Kata ganti orang pertama