Bahasa Indonesia

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 4. majas yang digunakan dengan cara menyembunyikan fakta dan mengatakan hal sebaliknya
  2. 5. bunyi-bunyi yang berulang, teratur, dan variasi bunyi menimbulkan gerak yang hidup seperti air mengalir
  3. 6. orang yang menulis puisi atau sajak
  4. 9. "jangan takut di suntik! Kayak gigitan semut kok!" Adalah contoh majas
  5. 12. kata lain untuk baris
  6. 14. gaya bahasa yang menyatakan sesuatu dengan cara merendahkan atau mengecilkan kenyataan
  7. 16. majas yang menggunakan kata-kata yang berlawanan satu sama lainnya
  8. 17. sebuah bentuk karya sastra yang puitis terdiri atas larik dan bait
  9. 20. majas yang menggunakan pengulangan huruf konsonan pada awal kata
Down
  1. 1. "suara hujan mengingatku pada kesegaran dan ketenangan." Adalah contoh majas
  2. 2. majas yang bisa dikatakan sebagai majas sindiran yang kasar
  3. 3. majas yang menggunakan ungkapan yang berlebihan dan tidak masuk akal
  4. 7. majas yang menyatakan dengan ungkapan kiasan atau penggambaran
  5. 8. pengulangan bunyi yang berselang baik dalam puisi maupun pada bagian akhir
  6. 10. suatu hal dengan memakai kata lain yang punya keterkaitan
  7. 11. majas pengulangan kata, frasa, atau klausa untuk mempertegas maksudnya
  8. 13. majas yang digunakan untuk membandingkan dua hal yang berbeda menggunakan kata 'seperti' atau 'sebagai'
  9. 15. "hari ini cuacanya cerah sekali ya?" Adalah contoh majas
  10. 18. majas yang lebih bersifat mencemooh atas ide atau pemikiran
  11. 19. satu kesatuan puisi yang terdiri atas beberapa baris, seperti pantun yang terdiri atas empat bait