BAHASA INDONESIA
Across
- 1. KONJUNGSI KORELASI DARI KONJUNGSI "MAUPUN"
- 4. KONJUNGSI KORELASI DARI KONJUNGSI "JIKA"
- 6. UMUM-KHUSUS
- 9. PERNYATAAN SINGKAT SEBUAH BACAAN
- 12. KALIMAT YANG TIDAK TERDAPAT KESALAHAN KATA DAN TANDA BACA
- 13. NAMA LAIN POKOK PIKIRAN
- 16. KATA HUBUNG
- 18. NAMA LAIN KOHESI
- 19. KALIMAT YANG TERDIRI DARI 1 SUBJEK DAN 1 PREDIKAT
- 21. NAMA LAIN SEBAB AKIBAT
- 22. PERNYATAAN AKHIR DALAM BACAAN
- 23. KATA YANG MEMILI BUNYI DAN TULIS SAMA
Down
- 1. KATA GANTI ORANG KETIGA TUNGGAL
- 2. KATA YANG MEMILIKI TULIS SAMA, BUNYI BEDA
- 3. KATA GANTI ORANG KEDUA JAMAK
- 5. KATA YANG MEMILIKI BUNYI SAMA, TULIS BEDA
- 7. KONJUNGSI INTRAKALIMAT YANG DAPAT MENJADI KONJUNGSI ANTARKALIMAT
- 8. KATA GANTI ORANG PERTAMA JAMAK
- 10. KONJUNGSI KEBALIKAN
- 11. KHUSUS-UMUM
- 12. TEKS YANG BERTUJUAN MEMAPARKAN SUATU FENOMENA DENGAN DETAIL
- 14. KATA GANTI PENUNJUK UMUM
- 15. TEKS YANG BERTUJUAN MEMAPARKAN SUATU FENOMENA YANG SUDAH TERJADI
- 17. SALAH SATU CIRI IDE POKOK DI AKHIR PARAGRAF
- 20. KONJUNGSI PERLAWANAN