Bahasa Indonesia - Biografi
Across
- 3. Adik memakan nasi goreng yang dimasak ibu. Kata kerja pasif dalam kalimat tersebut adalah...
- 5. Objek pada kalimat aktif merupakan ... pada kalimat pasif.
- 9. Leon berangkulan dengan temannya. Termasuk contoh kalimat kata kerja tindakan...
- 12. Rangkuman kisah hidup tokoh serta pandangan sang penulis terletak pada...
- 13. Dodi kehilangan kucing peliharannya, lalu ia segera menelepon ibunya. Konjungsi temporal pada kalimat tersebut adalah...
- 14. Mereka adalah saudara perempuan dari ayahku. Kalimat tersebut mempunyai kata ganti...
- 15. Andi membuatkan ibu sebuah kue. Jenis kata kerja tindakan dalam kalimat tersebut adalah...
Down
- 1. Kondisi tubuhnya sudah membaik, selanjutnya ia akan dipindah ke ruang perawatan umum. Konjungsi temporal pada kalimat tersebut adalah...
- 2. Salah satu kata ganti orang ketiga tunggal...
- 4. Kakak memakan kue coklat kemarin pagi. Kata yang akan menjadi subjek jika kalimat tersebut diubah ke bentuk pasif adalah...
- 6. Teks yang berisi tentang riwayat hidup seseorang yang ditulis oleh orang lain...
- 7. Adikku bermain dengan temannya. Kata kerja tindakan dalam kalimat tersebut adalah...
- 8. Suatu hal yang patut dicontoh karena positif, berupa sikap...
- 10. Mengapa engkau gugup saat presentasi? Jenis kata ganti dalam kalimat tersebut adalah...
- 11. Dia membeli bahan-bahan masak untuk ibunya. Kalimat tersebut mempunya kata ganti...