BI
Across
- 3. perempuan dewasa
- 4. tidak kasar; lembut; licin
- 6. bahasa yg mempunyai hubungan genealogis dng bahasa lain
- 8. bagian awal dr hari
- 10. kursi beraliran listrik, tempat menghukum mati para penjahat
- 12. singkat umur; tidak lama hidup
- 14. bahasa yg menggunakan kata-kata yg susunan dan artinya sengaja disimpangkan dng maksud mendapatkan kesegaran dan kekuatan ekspresi
- 15. ragam bahasa yg dipakai dl karangan (tertulis)
- 17. menyertai
- 21. membawa barang dng menggantungkannya di tongkat (pikulan) yg ditaruh di atas bahu; menggandar
- 23. . bahasa yg direka dng tujuan khusus untuk memperbaiki komunikasi internasional
- 25. membawa di atas bahu; menjulang
- 26. gelar bangsawan (golongan atau kasta ksatria)
- 28. berjarak jauh (dr ujung ke ujung)
- 29. rambut pd tepi kelopak mata; idep
- 31. penghijauan dng pohon turi
- 33. alis
- 34. membawa di atas kepala
- 35. kursi panjang untuk istirahat dan tidur-tiduran yg sandarannya landai
- 36. kedudukan yg enak
- 39. yg biasanya dipakai untuk tempat duduk
- 40. wanita (perempuan) yg telah menikah atau yg bersuami
- 41. kening
- 42. bahasa Indo-Eropa yg tetap mempertahankan fonem velar Indo-Eropa Purba
- 43. kacang tanah yg polongnya mempunyai lukisan urat nyata (jelas), warna kulit biji ungu, daging biji mengandung protein dan lemak
- 44. selokan; sungai kecil
Down
- 1. bahasa Melayu percakapan; bahasa Melayu pasar;
- 2. mata angin yg arahnya berlawanan dng barat; asal matahari terbit
- 5. bahasa Melayu Kuno, khususnya yg ditulis dng huruf Arab
- 6. sistem perlambangan yg biasa digunakan untuk memproses data dl komputer
- 7. anak gadis yg dikurung atau dipingit beberapa waktu sebelum dinikahkan
- 9. membawa sesuatu dng posisi tangan ke bawah dan tidak terlalu erat memegangnya
- 11. bahasa klasik
- 13. mendukung di belakang (di pinggang)
- 16. kursi yg biasanya dipakai untuk tempat duduk ketika makan di meja makan
- 18. bahasa pertama yg dikuasai manusia sejak lahir melalui interaksi dng sesama anggota masyarakat bahasanya, spt keluarga dan masyarakat lingkungannya;
- 19. bahasa analiti
- 20. anak kecil yg masih belum mengerti apa-apa
- 21. membahana (tt suara dsb); menggema
- 22. kidal
- 24. bulu tengkuk
- 27. ragam bahasa yg lazim dipakai dl dunia perdagangan;
- 28. tumbuhan memanjat
- 30. kutang
- 31. kacang tanah yg polongnya mempunyai lukisan urat agak nyata, warna kulit biji merah jambu, daging biji mengandung protein dan lemak;
- 32. rah, pihak, atau sisi bagian badan kita yg tidak berisi jantung; sisi (pihak) yg merupakan lawan dr kiri; 2 Pol partai atau golongan yg berhaluan moderat, yaitu berdasarkan asas keagamaan, kebangsaan, atau tradisi yg sudah ada di dl percaturan politik dalam negeri sbg lawan golongan kiri yg berhaluan keras dan berdasar pd sosialisme
- 33. ialek temporal bahasa yg dianggap mewakili puncak perkembangan kebudayaan pemakaiannya
- 37. kira pendek akal
- 38. membawa atau mengimpit di antara lengan dan badan
- 39. nama mata angin yg arahnya berlawanan dng timur; arah tempat matahari terbenam