Makhluk Hidup & Lingkungan
Across
- 2. Tempat tinggal alami suatu makhluk hidup
- 3. Makhluk hidup yang tidak bisa membuat makanan sendiri
- 5. Makhluk hidup pengurai sisa-sisa organisme
- 8. Hewan pemakan tumbuhan dan daging
- 9. Makhluk hidup yang bisa membuat makanan sendiri
- 10. Hewan pemakan tumbuhan
Down
- 1. Hewan pemakan daging
- 4. Proses tumbuhan membuat makanan dengan bantuan cahaya matahari
- 6. Cara makhluk hidup menyesuaikan diri dengan lingkungannya
- 7. Hubungan timbal balik antara makhluk hidup dengan lingkungannya