Crossword Puzzle Chapter III Grade IV

1234567891011121314151617181920212223
Across
  1. 1. Penunjuk kecil di layar yang bergerak saat mouse digerakkan.
  2. 3. Kumpulan bagian yang bekerja bersama untuk satu tujuan.
  3. 4. Otak dari komputer yang memproses semua perintah.
  4. 6. Program yang membuat komputer bisa bekerja.
  5. 9. Informasi yang diolah oleh komputer.
  6. 10. Alat yang mengeluarkan suara dari komputer.
  7. 12. Alat untuk mencetak dokumen atau gambar dari komputer.
  8. 13. Tempat untuk menyimpan dan mengelompokkan file.
  9. 15. Koneksi antar komputer untuk berbagi data.
  10. 17. Orang yang menggunakan atau mengoperasikan komputer.
  11. 19. Layar tempat menampilkan gambar atau tulisan dari komputer.
  12. 20. Proses menjalankan komputer agar bisa digunakan.
  13. 22. Alat kecil untuk menggerakkan kursor di layar komputer.
  14. 23. Proses masuk ke dalam sistem komputer menggunakan nama pengguna.
Down
  1. 1. Alat elektronik yang digunakan untuk mengolah data.
  2. 2. Bagian komputer yang bisa dilihat dan disentuh.
  3. 5. Alat untuk mengambil gambar atau video.
  4. 6. Alat untuk menyalin gambar atau teks ke dalam komputer.
  5. 7. Data yang disimpan di komputer, seperti dokumen atau gambar.
  6. 8. Sistem operasi pada ponsel dan tablet.
  7. 11. Alat untuk mengetik huruf dan angka di komputer.
  8. 14. Contoh sistem operasi yang gratis digunakan.
  9. 16. Sistem operasi yang digunakan di komputer Apple.
  10. 18. Salah satu contoh sistem operasi yang populer.
  11. 21. Program yang digunakan untuk tugas tertentu, seperti menggambar atau menulis.