Cuaca dan iklim
Across
- 2. Keadaan rata - rata udara pada waktu relatif singkat
- 5. Ilmu yang mempelajari tentang cuaca
- 6. Keadaan cuaca rata - rata pada aderah yang luas dalam waktu lama
- 7. Pancaran gelombang elektomagnetik dari matahari
- 8. Hujan yang disebabkan suhu yang panas pada garis kahtulistiwa
- 9. Awan yang menunjukan cuaca cerah
- 10. Hujan yang tejadi pada bulan Oktober sampai April
Down
- 1. Alat untuk mengukur kelembaban udara
- 3. Awan yang membawa hujan yang dsertai kilat dan petir
- 4. Tekanan udara yang sama pada waktu yang sama dalam peta