Find The Word, and Get Your point
Across
- 2. hukum perpindahan gerak
- 5. gerak tumbuhan yang dirangsang oleh adanya cahaya
- 8. tuas kelas ketiga
- 11. tulang penghubung bahu dengan tulang dada
- 14. panjang seluruh lintasan yang ditempuh
- 15. zat yang membuat tulang menjadi keras
Down
- 1. ilmu yang mempelajari gerak benda tanpa meninjau gaya penyebabnya
- 3. gerak meluruskan tangan atau kaki
- 4. otot yang terletak di lengan atas bagian depan
- 6. tuas kelas pertama
- 7. contoh kerja pesawat sederhana pada otot dan rangka manusia
- 9. titik tumpu, kuasa dan beban
- 10. penyusun rangka
- 12. otot yang terletak di lengan atas bagian belakang
- 13. pesawat sederhana berupa roda yang dikelilingi rantai atau tali