FISIKA PENCEMARAN LINGKUNGAN
Across
- 4. Fenomena Pemanasan Global sesungguhnya erat kaitan nya dengan fenomena alam yang terjadi di lapisan?
- 6. Salah satu cara menanggulangi pencemaran tanah adalah menggunakan tehnik bioremediasi yaitu proses pembersihan pencemaran tanah dengan menggunakan?
- 9. Peristiwa masuknya zat, energi/komponen lain ke dalam lingkungan udara disebut?
- 10. yang termasuk lingkungan abiotik adalah?
- 11. Pembuangan sampah sembarangan ke sungai akan menyebabkan terjadinya pencemaran?
- 16. Atmosfer bumi terdiri dari berbagai lapisan gas.tergantung pada ketinggian lapisan itu di atas permukaan bumi . Suatu lapisan atmosfer berada pada ketinggian sekitar 400 km bernama lapisan?
- 17. Pembersihan di lokasi disebut?
- 18. Salah satu polutan yang tidak bisa didegradasi yaitu?
- 22. alat yang mempunyai kemampuan untuk melindungi seseorang yang fungsinya mengisolasi sebagian atau seluruh tubuh dari potensi bahaya di tempat kerja disebut?
- 23. yang bukan limbah yang berasal dari bahan anorganik adalah?
- 25. Zat yang menyebabkan pencemaran disebut?
- 27. Contoh pencemaran lingkungan yang disebabkan oleh peristiwa alam adalah?
- 29. Berikut yang tidaktermasuk polutan zat kimia adalah?
- 30. limbah yang berasal dari buangan hasil industri pabrik seperti sisa dari pengolahan sisa limbah industri kimia disebut?
- 31. Selain dengan menggunakan alat–alat pengukur angin, arah dan kecepatan angin juga dapat diukur/diperkirakan dengan menggunakan tabel Skala.yang disebut Skala?
- 32. kegiatan yang dilakukan mengurangi segala sesuatu yang mengakibatkan sampah disebut?
- 34. Salah satu contoh perubahan lingkungan secara alami adalah?
- 35. yang bukan termasuk pencemaran lingkungan adalah pencemaran?
- 36. AIR Peristiwa masuknya zat atau komponen lainnya ke dalam lingkungan perairan sehingga mutu air terganggu disebut?
- 37. Kandungan CO yang berlebih di udara dapat menimbulkan?
- 38. Faktor yang menjadi pengaruh Viskositas fluida?
- 39. kerusakan yang terjadi karena ulah manusia saat membuang sampah sembarangan
- 40. Bioremediasi merupakan cara penanggulangan pencemaran?
Down
- 1. Yang bukan faktor penyebab pencemaran air adalah?
- 2. Gelombang radio dapat dipantul kan oleh lapisan?
- 3. kegiatan yang memanfaatkan barang bekas dengan cara mengolah kembali benda yang tidak terpakai untuk digunakan lebih lanjut disebut?
- 5. Dibawah ini yang bukan merupakan sumber pencemaran air adalah?
- 7. Pengolahan dapat dilakukan dengan menampung dan mengolahnya pada jamban adalah?
- 8. yang merupakan upaya pelestarian lingkungan adalah?
- 12. Cara yg tepat mengatasi masalah sampah plastik adalah (bahasa Indonesia)
- 13. tujuan reboisasi?
- 14. Dampak dari polusi udara terhadap kesehatan manusia dapat menyebabkan penyakit?
- 15. UDARA Berikut adalah faktor faktor yang mempengaruhi kecepatan angin di udara.kecuali adalah?
- 19. Di suatu ekosistem perairan terdapat zooplankton, ikan kecil, ikan besar, dan fitoplankton, maka DDT akan terakumulasi pada?
- 20. Pelindung bumi dan panas yg dipancarkan oleh matahari adalah?
- 21. Pada Matahari ada fenomena SUNSPOT /bintik hitam.fenomena ini terjadi di lapisan matahari.
- 24. limbah yang berasal dari dunia usaha seperti hotel, rumah makan, pasar, perdagangan, tenpat wisata, instansi pemerintah, dan swasta. termasuk jenis limbah?
- 26. Segala sesuatu baik berupa bahan-bahan fisika atau kimia yang dapat mengganggu keseimbangan ekosistem disebut?
- 28. Gas CFC yang berada diudara berasal dari?
- 33. tercampurnya unsur-unsur berbahaya ke dalam atmosfer yang dapat mengakibatkan terjadinya kerusakan lingkungan disebut?