FISIKA ENERGI TERBARUKAN DAN TIDAK TERBARUKAN
Across
- 1. Energi yang dimiliki benda karena kedudukannya terhadap suatu acuan
- 4. Emisi CH4 juga disebut
- 6. Sumber energi yang tak terbarukan yang berasal dari uranium
- 13. Sumber energi panas dan cahaya terbesar
- 14. Bertepuk tangan adalah perpindahan energi gerak menjadi energi
- 15. Contoh energi listrik menjadi energi cahaya
- 16. Mesin cuci merupakan contoh perubahan dari energi listrik menjadi energi
- 17. Manfaat matahari bagi tumbuhan untuk
- 18. Energi yang dapat menghidupkan TV pada umumnya
- 19. Energi yang dimiliki benda karena kecepatannya
- 22. Bahan yang menggerakkan PLTA
Down
- 2. Layang-layang bisa terbang karena adanya energi
- 3. Nama lain energi panas bumi
- 5. Singkatan dari Pembangkit Listrik Tenaga Uap
- 7. yang mempengaruhi pola global angin
- 8. Angin merupakan sumber energi yang
- 9. Pemanfaatan energi air paling populer
- 10. Segala sesuatu yang menghasilkan energi
- 11. Pada penggunaan kipas angin terjadi perubahan energi listrik menjadi
- 12. Salah satu jenis biomassa yang terbuat dari gas metana
- 20. Energi gelombang laut disebut juga energi
- 21. Energi yang dapat berpindah