Game Sumpah Pemuda 2025 SMP Ma'had Islam

123456789101112131415161718
Across
  1. 1. Organisasi yang menjadi panitia inti penyelenggara Kongres Pemuda II adalah
  2. 3. Tanggal 28 Oktober 1928, para pemuda berikrar bahwa mereka mengaku tanah air
  3. 7. Sumpah Pemuda lahir di tengah masa penjajahan negara
  4. 10. Kongres Pemuda II diselenggarakan di kota
  5. 12. Sumpah Pemuda menjadi bukti kesadaran bahwa pemuda harus meninggalkan sifat
  6. 13. Organisasi pemuda yang berbasis dari Pulau Jawa adalah Jong
  7. 14. Di era modern, sikap toleransi di media sosial adalah bentuk Sumpah Pemuda
  8. 15. Rapat pertama Kongres Pemuda II membahas pentingnya arti
  9. 16. Gedung tempat Kongres Pemuda II di Jakarta kini diabadikan sebagai
  10. 17. Kongres Pemuda yang menghasilkan ikrar Sumpah Pemuda adalah Kongres yang ke
  11. 18. Sikap yang diteladani dari para pemuda di tahun 1928 adalah semangat
Down
  1. 2. Semboyan negara yang memiliki makna sama dengan semangat Sumpah Pemuda adalah Bhinneka Tunggal
  2. 3. Salah satu tokoh pemuda perempuan yang terlibat aktif dalam Kongres Pemuda II adalah Dolly
  3. 4. Ikrar Sumpah Pemuda yang pertama berjanji tentang air yang satu
  4. 5. Nilai luhur Sumpah Pemuda yang relevan untuk menumbuhkan rasa bangga terhadap produk bangsa adalah nilai
  5. 6. Lagu 'Indonesia Raya' yang diperdengarkan di kongres diciptakan oleh W.R.
  6. 8. Organisasi pemuda yang berbasis dari Pulau Maluku adalah Jong
  7. 9. Selain tanah air dan bahasa, ikrar Sumpah Pemuda juga menegaskan adanya yang satu
  8. 11. Gedung tempat dibacakan Sumpah Pemuda saat itu berlokasi di Jalan Kramat
  9. 12. Rapat terakhir Kongres Pemuda II, sebelum pembacaan ikrar, membahas pentingnya gerakan