Gugus Fungsi Karbon
Across
- 1. Sistem penamaan senyawa kimia dan penjelasan ilmu kimia secara umum
- 6. Bahan baku untuk membuat etanol sintetik
- 7. C3H4 merupakan senyawa alkuna dari...
- 10. Memisahkan alkohol dari campuran lainnya
- 14. Alkena termasuk senyawa...
- 17. Soju termasuk ke dalam minuman beralkohol...
- 18. Penambahan atom atau gugus atom
- 20. Menentukan distribusi muatan listrik dalam molekul
- 21. Gugus fungsi dalam C6H5OH
- 22. Alkuna bersifat
- 25. Tidak mudah larut dalam air adalah sifat...alkena
- 26. Salah satu reaksi gugus fungsi aldehid
- 27. C5H8 senyawa alkuna dari...
- 28. Proses mengubah gula menjadi alkohol dengan bantuan mikroorganisme
- 31. Sifat khas gugus alkil alkohol
- 32. C5H8 senyawa alkena dari...
- 34. Gugus fungsi yang mengandung nitrogen
- 36. Senyawa tiga rangkap tak jenuh
- 39. Membersihkan alkohol dari impurities
- 40. C2H4
- 41. Dapat mengalami reaksi oksidasi dan reduksi termasuk dalam sifat...
- 43. alam Bahan baku untuk membuat etanol
- 45. Produk yang terbuat dari bahan alkohol
- 46. Bahan utama dalam pembuatan alkohol
- 47. Gugus yang memiliki senyawa COOH
- 49. Gugus fungsi dalam CH3COCL
- 50. Contoh senyawa alkuna
- 51. Alkena merupakan senyawa rangkap...
Down
- 2. Contoh Alkena
- 3. Senyawa yang memiliki gugus fungsi berupa atom oksigen yang berikatan tunggal dengan dua atom...
- 4. Selain dapat mensintesis bahan, senyawa alkuna jenis etuna (asetilena) juga merupakan bahan pembuatan gas...
- 5. Bahan baku untuk membuat propanol
- 8. Gugus yang memiliki -OH
- 9. Senyawa alkena yang berbentuk gas...
- 11. Perubahan struktur karena perpindahan gugus fungsi
- 12. Minuman beralkohol tinggi yang mengandung (40-60% ABV)
- 13. Senyawa karbon dengan gugus fungsi -OH
- 15. Mengandung gula alami yang dapat difermentasi menjadi alkohol
- 16. Penguraian atom atau gugus atom
- 17. Penggantian atom atau gugus atom
- 19. Senyawa yang tersusun dari komponen (C), (H), (N), (O), (S), dan unsur organik lainnya adalah senyawa...
- 23. Senyawa karbon dengan rumus molekul R-CHO yang mengandung gugus karbonil.
- 24. Contoh senyawa keton
- 27. C3H6 merupakan senyawa alkena dari...
- 29. Contoh senyawa Ester
- 30. Alkuna merupakan gugus fungsi yang memiliki rangkap...
- 33. (C6H5NH2) merupakan nama dari senyawa karbon...
- 34. (CH3COCH3) merupakan nama dari senyawa karbon...
- 35. Minuman beralkohol yang terbuat dari fermentasi beras
- 37. Gugus fungsi dalam CH3SH
- 38. Penghilangan atom atau gugus atom
- 40. Senyawa yang memiliki ikatan rangkap ganda antara karbon adalah
- 42. (CH3OH) merupakan nama dari senyawa karbon...
- 44. Contoh katalis
- 48. Contoh alkohol primer