INFORMATIKA
Across
- 1. Komponen komputer yang memproses instruksi.
- 6. Tempat menyimpan data jangka panjang.
- 7. Kemampuan mengatur waktu, tugas, dan sumber daya dalam proyek informatika.
- 10. Aplikasi untuk membuat dan mengedit dokumen teks.
- 11. Perangkat untuk menghubungkan komputer ke internet.
- 13. Kemampuan melihat masalah dari berbagai sudut.
- 18. Proses menentukan jalur data dalam jaringan.
- 19. Struktur keputusan dalam algoritma.
- 21. Pesan digital yang dikirim melalui internet.
- 23. Perangkat lunak untuk mengendalikan perangkat keras.
- 24. Proses memecah masalah besar menjadi bagian-bagian kecil.
- 25. Fakta mentah yang belum diolah.
- 27. Penyimpanan sementara saat program berjalan.
- 29. Pemodelan sederhana dari sistem kompleks.
- 30. Media komunikasi digital untuk mengirim pesan.
- 32. Kemampuan menggunakan TIK secara tepat dan bertanggung jawab.
- 34. Kemampuan bekerja sama untuk menyelesaikan tugas atau proyek.
- 36. Cara menyelesaikan masalah berdasarkan pengalaman sebelumnya.
Down
- 2. Program atau instruksi yang dijalankan komputer.
- 3. Teknologi komunikasi jarak jauh secara real time.
- 4. Upaya melindungi data dari ancaman.
- 5. Perangkat lunak dasar yang mengatur kerja komputer.
- 8. Media penyimpanan portabel.
- 9. Sistem komputer yang saling terhubung.
- 12. Proses mengubah data mentah menjadi informasi.
- 14. Proses mengamankan data agar tidak mudah dibaca.
- 15. Mencari pola atau kesamaan untuk membantu menyelesaikan masalah.
- 16. Kemampuan menyampaikan informasi dengan jelas, termasuk lisan, tulisan, tabel, dan grafik.
- 17. Jaringan komputer dalam area kecil.
- 20. Kemampuan mengevaluasi masalah atau informasi secara logis.
- 22. Perangkat output untuk mencetak dokumen.
- 26. Proses mengambil atau membaca data dari memori.
- 28. Urutan langkah-langkah sistematis untuk menyelesaikan masalah.
- 31. Perangkat input untuk memasukkan huruf, angka, dan simbol.
- 33. Perangkat output untuk menampilkan informasi visual.
- 35. Mengulang langkah-langkah tertentu dalam algoritma.