Informatika
Across
- 1. hal yang terjadi jika data kita jatuh ke orang jahat
- 3. hak yang dimiliki setiap orang untuk menjaga informasi agar informasinya tidak digunakan oleh orang lain
- 6. two-factor authentication
- 8. platform jual beli online
- 9. metode yang mengubah informasi menjadi kode yang hanya dapat dibaca oleh pihak yang memiliki deskripsi
- 10. untuk melindungi data saat ditransmisisikan melalui internet
- 12. username, password termasuk data
- 13. media sosial berbasis teks
- 15. nomor rekening termasuk data
Down
- 2. sifat ruang publik virtual yaitu
- 4. yg termasuk data identitas resmi
- 5. perudungan secara online yang dapat menggangu kesehatan mental
- 7. fitur untuk memantau berapa lama kita membuka aplikasi
- 11. aplikasi berbasis video pendek
- 14. contoh tanggapan secara langsung di ruang publik virtual