IPS
Across
- 2. Peta yang dibuat pada permukaan bulat disebut juga dengan?
- 5. Perbandingan jarak peta antara jarak sebenarnya pada permukaan bumi disebut?
- 8. Simbol segitiga pada peta menunjukan simbol?
- 9. Disebut apakah gambar/warna tertentu pada peta untuk mewakiliobjek pada peta?
- 10. Kumpulan peta yang dibukukan disebut?
Down
- 1. Biasanya ditulis pada bagian atas peta yang menunjukan isi peta tersebut?
- 3. Gambar lautan pada peta ditunjukkan oleh warna ...
- 4. Indonesia terletak diantara 2 benua yaitu asia dan ...
- 6. Untuk memudahkan penggunaan peta dalam memahami isinya tedapat keterangan beberapa simbol yang digunakan pada peta disebut?
- 7. Indonesia terletak diantara 2 samudera yaitu hindia dan ...