Istilah Ilmiah
Across
- 3. Letusan gunung berapi berupa semburan sumber minyak dan uap panas
- 4. Magma yang mencapai permukaan bumi.
- 7. penerobosan magma ke dalam batuan atau di antara batuan lain.
- 8. Bahan yang akan dipakai untuk membuat barang lain / bahan mentah.
- 14. Lumpur batu yang keluar dari kawah gunung berapi
- 15. area yang memperlihatkan gerak tanah/ lempeng di bumi hingga terbentuknya deretan gunung api serta terjadi gempa.
- 16. lelehan batuan pada kerak bumi yang sangat panas.
- 17. sesuatu yang bercampur dengan barang cair yang telah turun ke bawah dan tertimbun di dasar.
Down
- 1. Sesuatu yang dianggap penting atau berarti karena dapat memberikan pengaruh.
- 2. bagian dalam bumi yang letaknya di tengah-tengah.
- 5. Berbagai luasan area yang terbentuk dari pecahan kerak bumi yang masing-masing memiliki gerakan ke arah tertentu.
- 6. fenomena alam yang terjadi akibat adanya endapan magma pada perut bumi.
- 9. Hasil proses geologi yang tidak menunjukan perpindahan yang dapat diamati.
- 10. Bagian puncak gunung berapi berbentuk lekukan besar yang dilewati bahan letusan.
- 11. Dasar atau tiang penguat.
- 12. Awan yang terjadi akibat letusan gunung berapi
- 13. hal-hal yang dapat disaksikan dengan panca indra dan dapat diterangkan serta dinilai secara ilmiah.