Kata Homonin dan Kata Berawalan Me-
Across
- 3. Ika suka (menggambar) pemandangan alam
- 6. Rambut kakekku mulai (putih)
- 9. Samsul (lihat) TV di halaman rumah
- 12. Ayah (bawa)bekal nasi dan rendang ke kantor
- 15. Kartika (hitung) pengeluaran yang dia habiskan selama 1 bulan
- 16. Pertemuan atau perkumpulan dan Hampir tidak berantara
- 17. Sesuatu yang tampak pada malam hari dan Masa atau jangka waktu
- 18. Zat Racun dan Mampu (kuasa melakuakan sesuatu)
- 20. Adikku (dapat) hadiah sebagai kado ulang tahunnya
- 22. Nama buah dan Kegiatan Upacara/Berkumpul
Down
- 1. Sungai dan Tanda yang digunakan untuk melambangkan perkalian dua bilangan
- 2. Bagian dari sepatu wanita dan Sesuatu yang kita terima
- 4. Bagian atas dari rumah dan Keadaan Darurat
- 5. Bernasib buruk dan Sebuah kota yang terletak di Jawa Timur
- 7. Sita (potong) pipa air dirumah tetangganya
- 8. Nama Hewan dan Kondisi seseorang yang memiliki banyak uang
- 10. Mobil itu tidak sengaja (menabrak) seorang gadis kecil
- 11. Alat yang digunakan untuk memukul paku dan Ibukota Provinsi Sulawesi Tengah
- 13. Siapa yang (ambil) jambu di kebun ?
- 14. Bagian dari tumbuhan dan Balas jasa dari bank
- 18. Air itu (membeku) setelah dimasukkan ke dalam frezzer
- 19. Kakak sedang (memasak) rendang jengkol di dapur
- 21. Makanan yang berasal dari kedelai dan Mengerti