Kebersihan Diri dan Lingkungan
Across
- 2. setelah mandi, tubuh akan jauh lebih ... untuk bermeditasi dan berpikir
- 4. kita dapat menjaga kebersihan lingkungan dengan ... sampah yang sudah tak terpakai.
- 5. kebersihan tubuh dapat menenangkan ... dan persendian.
- 8. ... bud digunakan untuk membersihkan bagian daun telinga
- 10. kita harus menyimpan pakaian di tempat yang bersih dan ...
- 11. tubuh yang bersih tidak mudah ...
- 12. keadaan diri kita yang bebas dari kotoran disebut dengan kebersihan ...
Down
- 1. tangan bersentuhan dengan 10 juta ... setiap harinya
- 3. menjaga kebersihan lingkungan dapat melindungi ... makhluk hidup lainnya
- 6. jangan keringkan rambut dengan ...nya menggunakan handuk
- 7. ... menyebabkan udara menjadi tidak sehat dan berbahaya untuk dihirup
- 9. lingkungan ... membuat makhluk hidup tak memiliki habitat dan tempat tinggal.