Kelas :V LETAK NEGARA INDONESIA
Across
- 4. Asal Max Carl Wilhelm Weber penemu garis weber
- 6. Letak Indonesia diapit oleh dua benua dan dua samudera
- 7. Hasil hutan yang digunakan untuk membuat furnitur
- 10. Bahan untuk membuat pakaian
- 11. Dataran tinggi di Jawa Tengah
- 12. Tumbuhan yang banyak tumbuh di Sulawesi , Nus Tenggara , Maluku
- 14. Wilayah yang banyak fauna asiatis
- 15. gambaran permukaan bumi yang dibuat diatas kertas
Down
- 1. Batas sebelah timur Indonesia
- 2. Hewan endemik Indonesia
- 3. garis yang memisahkan flor/fauna asiatis dan peralihan
- 5. Letak Indonesia berdasarkan garis lintang dan garis bujur
- 8. Letak benua negara Indonesia
- 9. Salah satu penyedap masakan yang berbentuk butiran kecil dan pedas rasanya
- 13. Flora Australis