kerajinan bahan lunak
Across
- 1. sebutan lain untuk lilin yang digunakan sebagai bahan kerajinan
- 3. bahan lunak alami yang berasal dari getah pohon karet
- 4. resin adalah bahan lunak buatan yang biasanya dikombinasikan dengan serat?
- 6. nama lain dari teknik lempeng
- 8. salah satu fungsi kerajinan bahan lunak adalah sebagai benda?
- 9. teknik membuat kerajinan dari tanah liat dengan cara memutar meja putar disebut teknik?
- 11. bahan lunak buatan yang berbentuk lembaran dan sering digunakan dalam kerajinan gantungan kunci adalah?
- 12. bahan dasar untuk membuat kerajinan gerabah adalah?
- 16. bahan lunak buatan yang terbuat dari minyak bumi dan berwarna bening adalah?
- 18. bahan lunak alami yang dihasilkan dari kepompong ulat adalah?
- 19. kerajinan dari bahan lunak yang dipahat menjadi patung kecil disebut?
- 20. salah satu contoh bahan lunak alami selain tanah liat
Down
- 2. campuran serat kaca dan resin sebagai bahan kerajinan disebut?
- 5. kerajinan lilin seringkali dimanfaatkan sebagai lilin hias atau lilin?
- 7. nama bahan hasil penghancuran kertas yang siap dicetak menjadi topeng atau miniatur
- 10. bahan lunak yang berasal dari alam tanpa campur tangan manusia disebut bahan lunak?
- 13. teknik atau metode pembentukan benda kerajinan dengan cara menggulung bahan lunak seperti tanah liat atau polymer clay disebut?
- 14. bahan lunak yang dapat dicampur dengan bahan pengeras untuk membuat vas bunga
- 15. salah satu teknik pembuatan kerajinan dari sabun adalah teknik?
- 17. proses membuat kerajinan dengan cara menuang bahan cair kedalam cetakan disebut?