Kingdom Animalia

12345678910111213141516171819202122232425262728
Across
  1. 4. Pada babi, proglotid Taeina solium yang masuk dalam tubuh akan berkembang menjadi larva onkosfer dan berkembang menjadi…
  2. 5. cacing penghisap darah dan merupakan anggota Annelida
  3. 9. Seorang siswa menemukan spesies di kebun sekolah dengan ciri-ciri tubuh bulat panjang, simetri bilateral, tidak memiliki rangka, dan bersegmen seperti gelang. Hewan tersebut dapat kita golongkan dalam filum…
  4. 12. suhu tubuh pada reptil dan amfibi
  5. 13. sistem saluran air pada filum Echinodermata
  6. 14. flagellum yang membantu pencernaan intraseluler pada porifera
  7. 16. kelas vertebrata yang memiliki anggota gerak depan yang termodifikasi menjadi sayap
  8. 17. kaki renang pada udang
  9. 19. struktur pada cacing jantan Ascaris lumbricoides yang berfungsi sebagai alat kopulasi
  10. 21. dalam daur hidupnya Ancylostoma sp dapat menembus kulit kaki manusia pada fase…
  11. 23. segmen tubuh pada Taenia solium dan Taenia saginata
  12. 25. fase ketika ubur-ubur dapat berenang bebas
  13. 26. sel-sel pada coelenterata yang berfungsi untuk menyengat mangsa
  14. 27. lapisan tempat pembentukan Mutiara pada Meleagrina margaritivera
  15. 28. anggota mamalia yang berkembang biak secara ovovivipar
Down
  1. 1. contoh spesies condrichthyes
  2. 2. kelas spesies Planaria sp.
  3. 3. kelompok ikan bertulang sejati
  4. 6. Diketahui suatu spesies Echinodermata memiliki ciri-ciri tidak memiliki lengan, tubuhnya ditutupi oleh duri, dan berbentuk bulat. Berdasarkan ciri-ciri tersebut, spesies yang dimaksud merupakan anggota kelas…
  5. 7. kelas pada filum Mollusca yang bersifat univalvia dan bergerak menggunakan perut
  6. 8. cumi-cumi, Nautilus dan gurita masuk dalam kelas…
  7. 9. kelompok vertebrata yang tidak memiliki rahang diklasifikasikan dalam kelas…
  8. 10. tahapan pada metamorfosis sempurna setelah tahap pupa
  9. 11. anggota Annelida yang dimanfaatkan sebagai pakan alami budidaya ikan
  10. 15. Pada siklus Fasciola hepatica, ketika berada dalam tubuh siput air tawar larva mirasidium akan berkembang menjadi…
  11. 18. Vektor/ hewan penyebar penyakit kaki gajah yang disebabkan oleh cacing Wuchereria bancrofti adalah…
  12. 19. Bombyx mori merupakan ngengat penghasil komoditas dengan nilai ekonomi tinggi, yaitu…
  13. 20. bagian tubuh laba-laba yang berfungsi membuat sarang berupa benang halus untuk menjebak mangsa
  14. 22. tipe saluran air paling rumit pada porifera
  15. 24. kelompok Arthropoda yang setiap segmen memiliki 2 pasang kaki dan disebut sebagai miliopede