Klasifikasi materi
Across
- 2. unsur yang mempunyai sifat peralihan antara logam dan nonlogam
- 3. karbon(C), belerang(S), fosfor(P), iodin(I) material nonlogam berwujud
- 4. campuran heterogen yang terbentuk akibat terdispersinya suatu zat ke dalam zat lainnya
- 7. zat yang tersusun dari suatu materi yang tidak dapat diuraikan
- 9. struktur molekul sebagian besar materi berwujud padat berupa
- 11. pemisahan berdasarkan titik didihnya
- 14. pemisahan campuran tanpa melalui fase cair terlebih dahulu
- 15. pemisahan yang digunakan dalam pemisahan padatan dan larutan
- 18. unsur yang tidak memiliki sifat logam
- 19. sesuatu yang memiliki massa dan menempati ruang
- 20. gabungan dua zat atau lebih
Down
- 1. teknik pemisahan senyawa-senyawa yang didasarkan perbedaan pola pergerakan
- 5. bagian terkecil suatu materi
- 6. campuran homogen yang komposisi zat penyusunnya sudah tidak dapat dibedakan lagi
- 8. bromin(Br) materi nonlogam berwujud
- 10. pemisahan campuran dengan cara mengendapkan larutan
- 12. campuran yang masih dapat diidentifikasi antar zat penyusunnya karena tidak tercampur secara sempurna
- 13. campuran dengan cara memisahkan material padat dari cairannya
- 16. gabungan dari beberapa unsur yang berbeda jenis dan saling berkaitan
- 17. unsur yang mempunyai sifat mengkilap, keras, tingkat kepadatan tinggi, memiliki titik didih tinggi