Klasifikasi Materi

123456789101112131415161718192021
Across
  1. 2. wujud zat yang memiliki bentuk dan volume tetap
  2. 5. unsur yang memiliki sifat metaloid
  3. 7. jenis campuran dengan ciri-ciri bening dan tembus cahaya
  4. 8. larutan yang memiliki pH >7
  5. 10. beras menjadi tepung merupakan contoh perubahan ...
  6. 14. perubahan wujud dari padat menjadi gas
  7. 15. lambang kimia dari unsur besi
  8. 16. istilah yang dipakai untuk proses penguapan
  9. 18. sesuatu yang menempati ruang dan memiliki massa
  10. 19. susu termasuk contoh larutan jenis ...
  11. 20. salah satu alat ukur pH
Down
  1. 1. hasil bagi antara massa dengan volume
  2. 3. salah satu bahan yang bisa dijadikan indikator alami
  3. 4. sifat yang berhubungan dengan keadaan fisik zat
  4. 6. pemisahan warna berdasarkan kecepatan merambat partikel zat
  5. 9. pemisahan campuran berdasarkan perbedaan titik didih
  6. 11. salah satu contoh sifat kimia
  7. 12. senyawa kimia yang memiliki rumus CH3COOH
  8. 13. sifat larutan yang tidak mengubah warna kertas lakmus
  9. 17. ciri larutan asam membuat lakmus menjadi berwarna ...
  10. 21. salah satu ciri erubahan kimia adalah terbentuk ...