TTS Konflik
Across
- 5. Pernikahan campuran melahirkan asimilasi fisik, hal ini akan mencegah terjadinya
- 6. Gejala-gejala konflik dalam masyarakat dapat dilihat dari terjadinya interaksi sosial yang ditandai dengan proses sosial yang
- 9. Permasalahan pembatasan wilayah antara Indonesia dan Papua Nugini yang pernah terjadi beberapa tahun lalu merupakan bentuk konflik
- 10. Gejala-gejala konflik dalam masyarakat dapat dilihat dari terjadinya interaksi sosial yang ditandai dengan proses sosial yang
- 14. Kekerasan yang tidak dapat diketahui langsung pelakunya apabila tidak diperhatikan dengan jeli disebut kekerasan
- 16. Finlandia pernah menengai konflik Indonesia dengan belanda pasca kemerdekaan. Dalam hal ini Finlandia berperan sebagai?
- 17. Konflik antar pelajar yang memperebutkan tempat duduk termasuk contoh konflik
- 18. Teori ideologi dikemukakan oleh
- 20. Perbedaan pendapat dapat menimbulkan
- 21. Hal yang melatarbelakangi sikap stereotip yang ditunjukkan oleh masyarakat multikultural sehingga menghambat proses integrasi adalah
- 22. Hal yang melatarbelakangi sikap stereotip yang ditunjukkan oleh masyarakat multikultural sehingga menghambat proses integrasi adalah
- 23. Konflik sering terjadi diakibatkan oleh adanya perbedaan. Perbedaan tersebut disebabkan oleh faktor
Down
- 1. Sejumlah orang yang tanpa menggunakan kekerasan pengorganisasikan diri untuk melakukan protes disebut
- 2. Pak Eko mengalami penipuan oleh tetangganya sendiri. Setelah itu Pak Eko mengadukan permasalahan ini kepada pihak berwajib dan menempuh jalur hukum. Bentuk penyelesaian ini adalah
- 3. Konflik pemerintah dengan mahasiswa mengenai kebijakan-kebijakan yang tidak pro rakyat merupakan contoh dari konflik
- 4. Konflik yang terjadi antara pemerintahan yang sah dengan kaum oposisi umumnya dalam bentuk
- 7. Pengendalian konflik dengan melalui lembaga-lembaga tertentu yang memungkinkan tumbuhnya pola diskusi dan pengambilan keputusan di antara pihak-pihak yang berkonflik disebut
- 8. Gaya seseorang atau organisasi yang cenderung untuk menghindari terjadinya konflik yaitu
- 11. Konflik antara sesama kelompok profesi adalah contoh konflik?
- 12. Salah satu upaya pemerintah untuk menyelesaikan perselisihan dalam tubuh PSSI adalah pembentuk tim pengawas. Tindakan pemerintah tersebut merupakan bentuk upaya pengendalian konflik
- 13. Konflik sosial yang bersumber dari koreksi atau kontrol sosial dari satu pihak terhadap pihak lain disebut konflik
- 15. Hal-hal yang mengikuti suatu konflik yang terjadi dalam masyarakat adalah
- 19. Konflik yang melibatkan kelompok individu dengan kelompok individu lain disebut konflik