LAJU REAKSI

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 4. pereaksi dapat bereaksi terlebih dahulu harus terjadi ... antara partikel-partikel zat
  2. 6. bensin lebih mudah terbakar daripada bensin cair. perbedaan tersebut disebabkan karena faktor...
  3. 8. reaksi akan berlangsung lebih cepat pada suhu yang lebih...
  4. 9. pangkat konsentrasi pereaksi pada persamaan laju reaksi disebut tingkat reaksi atau...
  5. 11. tumbukan yang menimbulkan reaksi disebut tumbukan...
  6. 12. energi minimum yang harus dimiliki pereaksi sehingga reaksi dapat berlangsung disebut energi...
  7. 14. laju reaksi ditentukan oleh tahap yang berlangsung paling...
  8. 15. nilai k laju reaksi berbanding lurus dengan perubahan...
  9. 18. faktor yang dapat mempercepat laju reaksi, tetapi zat tersebut bukan salah satu pereaksi adalah...
  10. 19. semakin tinggi suhu, semakin banyak ... yang mencapai energi pengaktifan.
  11. 20. semakin besar ... semakin cepat terjadi reaksi karena semakin banyak molekul-molekul bertumbukan (berinteraksi)
Down
  1. 1. reaksi yang berlangsung satuntahap disebut reaksi...
  2. 2. reaksi kimia adalah proses perubahan zat pereaksi menjadi...
  3. 3. katalis yang tidak sefase dengan zat yang dikatalisis adalah katalis...
  4. 5. pada orde nol, laju reaksi tidak bergantung pada ... reaksi
  5. 7. zat hasil reaksi yang bertindak sebagai katalis adalah...
  6. 10. patung yang dibangun untuk menghargai jasa Jons Jacob karena telah mengemukakan istilah katalis dan lambang unsur disebut patung...
  7. 13. semakin besar konsentrasi, semakin besar pula ... tumbukan
  8. 16. katalis yang sefase dengan zat yang dikatalisis adalah katalis...
  9. 17. laju menyatakan besarnya perubahan yang terjadi dalam satuan...