latihan

1234567891011121314151617
Across
  1. 2. Berbagai sumber penerimaan yang dijadikan alternatif untuk mengisi kas negara disebut juga sebagai …. negara.
  2. 3. Kebijakan yang dikeluarkan oleh bank sentral dalam bentuk pengaturan persediaan uang untuk mencapai tujuan tertentu merupakan definisi dari kebijakan ….
  3. 5. Rencana keuangan tahunan pemerintah daerah yang disetujui oleh DPRD adalah definisi dari ….
  4. 6. Kebijakan fiskal dibuat oleh pemerintah dan ….
  5. 8. Kebijakan fiskal dikelola oleh Kementerian ….
  6. 9. Yang disebut srbagai bank sentral adalah bank ….
  7. 12. Fungsi APBN dan APBD yang berkaitan dengan alokasi sumber daya agar efisien dan efektif adalah fungsi ….
  8. 13. Pungutan wajib dari pemerintah kepada rakyat disebut ….
  9. 14. Kebijakan yang dilakukan pemerintah untuk menaikkan jumlah uang yang beredar karena kondisi perekonomian pada saat itu sedang mengalami deflasi adalah kebijakan ….
  10. 15. Pemberian uang kepada rakyat oleh negara secara langsung disebut juga sebagai …..
  11. 17. Bantuan pemerintah kepada masyarakat dan negara secara tidak langsung baik dengan pemotongan harga atau biaya disebut ….
Down
  1. 1. Fungsi APBN dan APBD yang digunakan sebagai dasar untuk melaksanakan atau memanfaatkan penerimaan dan belanja pada tahun tersebut adalah fungsi ….
  2. 4. Rencana keuangan tahunan pemerintah pusat yang disetujui oleh DPR adalah definisi dari ….
  3. 7. Fungsi APBN dan APBD untuk mengawasi apakah kegiatan suatu wilayah dalah memaksimalkan keuangan telah sesuai dengan yang ditetapkan sebelumnya adalah fungsi ….
  4. 8. Kebijakan yang dilakukan pemerintah untuk mengurangi jumlah uang yang beredar karena kondisi perekonomian pada saat itu sedang mengalami inflasi adalah kebijakan ….
  5. 10. Yang termasuk ke dalam salah satu contoh dari kegiatan belanja rutin yang dilakukan oleh pemerintah untuk masyarakat adalah ….
  6. 11. Fungsi yang berkaitan dengan pemerataan ekonomi adalah fungsi ….
  7. 16. Kebijakan ekonomi yang berkaitan dengan penerimaan pemerintah adalah kebijakan ….