Latihan PTS 2 IPAS
Across
- 4. Kemampuan untuk melakukan usaha
- 6. Gaya antara sepatu dan lantai
- 9. Energi bio dari kotoran sapi
- 10. Energi pada benda yang bergerak
- 11. Perubahan energinya sama seperti laptop
- 12. Gaya saat sapi menarik pedati
- 15. Salah satu jenis magnet
- 17. Alat untuk mengukur besar gaya
- 19. Gaya mengubah bentuk benda
- 20. Alat untuk mengubah energi matahari menjadi energi listrik
Down
- 1. Yang dihasilkan benda bergetar
- 2. Biji tanaman untuk membuat biodiesel
- 3. Contohnya besi dan bisa
- 5. Bioetanol menggantikan
- 7. Salah satu cara membuat magnet sederhana
- 8. Satuan gaya
- 13. Mainan anak-anak yang memanfaatkan gaya pegas
- 14. Energi yang tersimpan pada benda diam
- 16. Gaya pada ketapel
- 18. Gaya pada mangga yang jatuh ke tanah