Latihan Soal SBdP

1234567891011121314151617181920
Across
  1. 2. perbedaan mencolok antara unsur visual karya
  2. 5. salah satu jenis tali makrame
  3. 9. dimensi panjang dan lebar
  4. 10. hasil pencampuran dua warna primer
  5. 11. cabang seni yang menghasilkan akrya dengan media yang dapat dilihat dan dirasakan melalui sentuhan
  6. 17. perpaduan warna merah dan kuning
  7. 18. bahan membuat makrame
  8. 19. prinsip yang menekankan keterpaduan antara unsur-unsur seni rupa dalam sebuah karya agar terlihat harmonis
  9. 20. contoh karya seni rupa 2 dimensi
Down
  1. 1. fungsi seni rupa untuk memenuhi kebutuhan pribadi seseorang
  2. 3. merah, kuning, biru
  3. 4. hubungan yang terbentuk dari dua tali yang saling diikat
  4. 6. salah satu unsur seni rupa
  5. 7. repetisi
  6. 8. unsur seni rupa paling dasar
  7. 12. transisi
  8. 13. seni rupa tercipta dari pengulangan unsur tertentu
  9. 14. permukaan suatu objek
  10. 15. simpul dasar yang digunakan untuk mengikat dua ujung tali dengan ukuran sama yang digunakan untuk mengikat barang
  11. 16. simpul dengan teknik mengikat yang menjadi fondasi dalam berbagai kegiatan yang melibatkan tali