Lipid TTS
Across
- 1. lipid yang digunakan sebagai pembawa vitamin yang larut dalam lemak
- 4. zat yang membantu melarutkan lemak dalam air
- 5. jumlah gugus karboksil yang terdapat dalam asam lemak
- 6. senyawa organik yang tersusun atas tiga asam lemak dan satu gliserol
- 10. senyawa organik yang tidak larut dalam air dan larut dalam pelarut nonpolar
- 11. asam lemak yang memiliki ikatan ganda antar atom karbonnya
- 15. trigliserida adalah
- 16. senyawa organik yang terdapat dalam membran sel
- 18. reaksi hidrolisis asam lemak dengan basa kuat
- 19. jenis lipid yang berperan sebagai hormon
- 20. enzim yang membantu pencernaan lipid
Down
- 2. jenis ikatan yang terdapat pada lemak
- 3. asam lemak yang tidak dapat diproduksi oleh tubuh dan harus diperoleh dari makanan
- 7. senyawa kimia yang terdiri dari beberapa unit isoprena
- 8. komponen utama dari lipid yang tidak larut dalam air
- 9. sifat bentuk lemak pada suhu kamar
- 12. setiap reaksi saponifikasi menghasilkan
- 13. proses pencernaan lemak dalam tubuh
- 14. jenis lipid yang tidak larut dalam air
- 17. asal kata lipid