LISTRIK
Across
- 2. Contoh energi listrik yang diubah menjadi energi panas
- 3. Sumber energi listrik yang diperoleh dengan cara mengubah energi gerak menjadi energi listrik
- 5. Sumber energi listri yang mampu menghasilkan energi listrik dalam jumlah yang besar
- 6. Contoh energi listrik yang diubah menjadi energi gerak
- 9. Sumber energi listrik yang cara kerjanya mengubah energi kimia menjadi energi listrik
Down
- 1. Komponen alat yang digunakan sebagai perantara aliran arus listrik dari sumber listrik ke dalam perangkat
- 2. Komponen alat yang digunakan untuk menyalakan dan mematikan lampu dengan cara memutus dan menyambungkan arus listrik dari sumbernya
- 4. Komponen alat berupa dua colokan berbahan logam yang digunakan untuk menghantarkan listrik ke stopkontak
- 7. Rangkaian peralatan listrik yang disusun secara bercabang atau berjajar
- 8. Rangkaian peralatan listrik yang dirangkai secara lurus dan dalam satu jalur dan berurutan