Magnet dan Listrik
Across
- 3. kapal laut merupakan teknologi.
- 5. Kawat yang dialiri arus listrik dapat menghasilkan ______ magnet.
- 6. Sumber energi listrik yang sering digunakan di rumah tangga.
- 10. magnet yang digunakan dalam kompas.
- 11. Pembangkit listrik yang mengubah energi kinetik kincir angin menjadi listrik adalah.
- 12. Alat yang berfungsi memutus dan menyambung arus listrik.
- 14. Baterai memiliki arus listrik............arah.
Down
- 1. Kutub magnet yang sejenis akan salin.
- 2. Ujung magnet yang saling tarik-menarik adalah kutub yang.
- 4. Benda yang tidak dapat ditarik oleh magnet (contohnya: plastik, kayu, kertas).
- 7. Cara membuat magnet dengan cara di dekatkan.
- 8. Alat yang mengubah energi listrik menjadi cahaya.
- 9. Benda yang dapat menarik logam seperti besi dan baja.
- 13. Aliran muatan listrik yang mengalir melalui penghantar.