DIFERENSIASI SOSIAL & STRATIFIKASI SOSIAL

12345678910
Across
  1. 4. Sarjana merupakan contoh dari lapisan kelas?
  2. 6. Menurut siapakah pandangan yang menyatakan bahwa kelas sosial adalah suatu lapisan orang-orang yang berkedudukan sama dalam suatu status sosial?
  3. 7. Diferensiasi menurut kamus sosiologi adalah?
  4. 8. Dilihat dari kriteria Ekonomi secara garis besar, terdapa berapa kelas sosial?
  5. 9. Pada sistem pelapisan tipe kasta, pada lapisan terendah di duduki oleh siapa?
  6. 10. Pengelompokan yang berdasarkan ciri fisik disebut?
Down
  1. 1. Dikatakan bahwa saat ini sulit menemukan adanya suatu kelompok memiliki ras yang asli, dikarenakan terjadinya?
  2. 2. Agama adalah suatu sistem kepercayaan beserta praktiknya, berkenaan hal-hal yang sakral yang menyatukan pengikutnya dalam suatu komunitas moral?. Ungkapan tersebut menurut pendapat dari?
  3. 3. Secara Umum, ciri fisik manusia di kelompokkan menjadi 3 golongan, diantaranya?
  4. 5. Kelompok orang yang masih belum memenuhi kebutuhan primer disebut?