Mengenal peta kabupaten/kota dan provinsi
Across
- 1. → Gambar yang menunjukkan bentuk permukaan bumi dalam bidang datar?
- 5. → Alat yang digunakan untuk menunjukkan arah mata angin?
- 6. → Peta yang menunjukkan bagian kecil dari suatu wilayah, seperti kota atau kabupaten.
- 7. → Garis dalam peta yang menunjukkan jarak sebenarnya disebut?
- 8. Raya → Jalan besar yang menghubungkan satu kota dengan kota lain disebut?
- 10. → Arah mata angin yang selalu mengarah ke atas dalam peta?
Down
- 2. → Simbol dalam peta dijelaskan dalam bagian yang disebut?
- 3. → Garis yang menunjukkan batas antara satu daerah dengan daerah lainnya.
- 4. → Gunung dalam peta biasanya ditandai dengan warna?
- 9. → Warna biru di peta biasanya melambangkan?