Nilai - Nilai Anti Korupsi

12345678910111213141516171819
Across
  1. 4. kepribadian seseorang yang positif karena biasanya orang yang humoris memiliki aura yang menyenangkan
  2. 10. sifat positif manusia yang menunjukan kebiasaan baik dengan kekonsistenan tertentu agar bisa mencapai sesuatu yang diinginkan
  3. 11. sifat positif yang bisa dimiliki manusia dimana pribadi tersebut bisa melakukan beberapa hal tanpa bantuan orang lain atau menyusahkan orang lain
  4. 12. Sifat ceria yang dimiliki seseorang membuatnya memiliki aura positif dan menjadi pribadi yang menyenangkan bagi orang lain.
  5. 13. tidak bisa dilihat secara nyata, namun hanya bisa dirasakan pada setiap orang
  6. 14. sebuah sifat seseorang dengan pemikirannya yang kuat terhadap suatu keyakinan atas suatu hal yang dianggap benar berdasarkan pengalamanny
  7. 17. seseorang yang siap menanggung resiko atas segala keputusan yang telah dibuat.
  8. 18. sifat manusia yang positif karena cenderung membuat seseorang mudah membantu orang lain yang sedang membutuhkan dengan ikhlas tanpa meminta balasan.
Down
  1. 1. dikaitkan dengan ketakutan, bahaya, ketidaknyamanan, rasa sakit, maka sifat ini mencoba melawan rasa itu dengan kekuatan mental yang kuat.
  2. 2. sifat seseorang dalam beradaptasi dengan lingkungannya yang baru
  3. 3. sifat seseorang yang mampu berpikir hal-hal yang baru dan unik
  4. 5. sifat loyalitas seseorang terhadap sesuatu untuk tetap bertahan dan tidak beralih ke hal yang lainnya
  5. 6. sifat seseorang yang tidak mudah percaya dengan sesuatu dan kemudian akan melakukan berbagai upaya untuk membuktikan sesuatu hal yang masih diragukan olehnya.
  6. 7. salah satu sifat manusia yang positif karena mencerminkan kepribadian lebih damai dan tenang dalam menghadapi suatu masalah
  7. 8. sikap yang positif karena mudah memaafkan kesalahan orang lain atas dasar sikap ikhlas, sabar, dan menyadari bahwa setiap manusia pasti akan melakukan kesalahan.
  8. 9. perilaku sehari-hari yang dilakukan sesuai kebutuhan dan kemampuan serta tidak mencerminkan sikap yang berlebihan
  9. 10. sikap positif yang dimiliki manusia karena kemurahan hatinya untuk memberikan sesutu hal kepada orang lain.
  10. 15. sikap positif jika dimiliki oleh manusia karena dalam kehidupan ini pasti ada saja masalah atau ujian yang menimpa seseorang
  11. 16. merupakan sifat positif yang dimiliki seseorang, yakni sifat yang dapat dipercaya karena tidak akan melakukan hal kebohongan
  12. 19. sifat seseorang yang bisa bersikap netral atau tidak pilih kasih dan bisa mengambil keputusan sesuai dengan posri penyelesaian masalah tersebut