Pembuatan Nanopartikel
Across
- 3. salah satu contoh sintesis nano partikel dengan metode top-down
- 4. organisme yang dapat dimanffatkan dalam pembuatan nanopartikel melaui proses biologi
- 6. pembuatan nanomaterial dengan metode buttomdown melaui proses kimia
- 8. pembuatan nanomaterial dengan cara mengendapkan ion logam secara bersamaan dengan menggunakan reaktan tertentu
- 10. sintesis nanomaterial yang melibatkan reaksi kimia dari sejumlah material awal sehingga dihasilkan material lain yang berukuran nanometer
Down
- 1. pembuatan nanomaterial dengan cara menembakkan sinar laser berdenyut pada pelat logam dalam medium larutan atau gas
- 2. sebuah teknik sederhana aerosol sintetis yang banyak digunakan untuk sintesis bahan nano seperti film tipis
- 5. pembuatan nanomaterial dengan cara mereduksi ion logam menjadi nanokoloid logam menggunakan agen pereduksi organik atau anorganik
- 7. pembuatan nanomaterial dengan cara menggiling serbukmenjadi partikel yang sangat halus
- 9. partikel besar diubah menjadi partikel berukuran nanopartikel