PENDIDIKAN PANCASILA
Across
- 3. Menolong teman yang membutuhkan bantuan, merupakan pengamalan dari Pancasila, yaitu sila ke .....
- 5. Upacara adat memberikan sesaji di Gunung Bromo disebut ...
- 9. Sejak zaman dahulu bangsa Indonesia terdiri dari beragam suku bangsa, bahasa, dan budaya. Hal tersebut sesuai dengan semboyan bangsa Indonesia .....
- 13. Lagu daerah yang berasal dari Yogyakarta adalah ....
- 14. gotong royong sama artinya dengan
- 15. ana membeli tas yang dibuat para pengrajin di daerah Yogyakarta. Sikap yang ditunjukkan Lia merupakan pengamalan sila ..... Pancasila.
- 16. Pencetus semboyan Bhinneka Tunggal Ika adalah .....
Down
- 1. lagu daerah yang berasal dari Jakarta
- 2. wilayah indonesia terbentang dari sabang samapai ...
- 4. Tari Jaipong merupakan tarian berasal dari daerah...
- 6. Kerukunan akan terwujud apabila umat beragama saling .....
- 7. Lambang negara Indonesia adalah...
- 8. Keanekaragaman bangsa Indonesia salah satunya dalam hal....
- 10. upacara pembakaran mayat di bali
- 11. Kalimat Bhinneka tunggal ika terdapat dalam sebuah buku yang berjudul....
- 12. salah satu unsur gotong royong