Penyakit Menular
Across
- 4. penyakit yang menyerang saluran sistem pernafasan
- 6. kondisi seseorang ketika organ melemah
- 8. nama lain dari tuberkulosis
- 9. kita senantiasa ingin hidup .....
- 10. virus yang termasuk ke dalam golongan paramixovirus
Down
- 1. Penyakit yang menyerang tubuh terutama pada bagian otot dan syaraf
- 2. penyakit yang gejalanya sakit kepala, sakit di bagian perut, denyut jantung menurun, sampai kehilangan nafsu makan
- 3. penyakit menular yang menyerang organ hati pada manusia
- 5. penyakit yang disebabkan oleh infeksi virus varicella zosteryang menimbulkan bintik kemerahan di kulit
- 7. penyakit yang disebabkan oleh virus genus ebolavirus