Pertumbuhan dan Pembangunan Ekonomi Kelompok 11 XIA3
Across
- 3. Teori yang mengemukakan bahwa pertumbuhan ekonomi melalui tahap "rumah tangga tertutup" hingga "rumah tangga dunia"
- 5. Masa dalam teori Werner Sombart ketika semua kegiatan ekonomi hanya untuk memenuhi kebutuhan sendiri adalah...
- 7. Menurut Adam Smith, pertumbuhan ekonomi disebabkan oleh pertambahan jumlah...
- 8. Tujuan dari pembangunan ekonomi adalah peningkatan kesejahteraan dan kualitas hidup...
- 13. Ilmuwan yang membagi tahap pertumbuhan ekonomi menjadi lima, salah satunya tahap lepas landas (take off) adalah...
- 15. Teori pertumbuhan ekonomi yang menekankan pentingnya akumulasi modal, tenaga kerja, dan teknologi...
- 16. Tahap dalam teori Rostow di mana masyarakat mulai menggunakan teknologi modern untuk produksi baru...
- 18. Faktor penting selain SDM dan SDA yang mendorong eprtumbuhan ekonomi melalui efisiensi dan kualitas kerja adalah...
- 20. Sumber daya dari kekayaan bumi...
Down
- 1. Salah satu faktor produksi utama yang berupa kemampuan manusia dalam bekerja adalah...
- 2. Proses kenaikan kapasitas produksi suatu perekonomian yang diwujudkan dalam bentuk kenaikan pendapatan nasional...
- 4. Tokoh yang mengemukakan teori pertumbuhan ekonomi historis tiga tahap yakni tertutup, pertukangan, dan kapitalis adalah...
- 6. Masa menurut Werner Sombart di mana manusia mulai melakukan pertukaran barang dan jasa
- 9. Salah satu faktor yang menghambat pembangunan, seperti perilaku boros, egois, dan KKN adalah...
- 10. Faktor non-materi yang memengaruhi pembangunan, seperti kerja keras dan kejujuran adalah...
- 11. Tahap terakhir teori Rostow adalah...
- 12. Salah satu tahap menurut Friendrich List yakni masa ketika manusia mulai menetap dan bercocok tanam adalah...
- 14. Masa di mana semua kegiatan manusia hanya untuk memenuhi kebutuhan individu...
- 17. Sumber daya yang dibutuhkan untuk mengolah SDA dan meningkatkan kualitas IPTEK adalah...
- 19. Masa dimana muncul kaum pemilik modal adalah masa...