Perubahan wujud benda
Across
- 2. Benda yang tidak dapat kita lihat, namun dapat dirasakan adalah benda ...
- 4. Mengkristal disebut juga dengan...
- 7. Benda yang dapat berubah sesuai dengan wadahnya adalah benda …
- 8. bensin dibiarkan di tempat terbuka lama-kelamaan akan habis
- 9. Peristiwa perubahan wujud dari gas menjadi padat di namakan…
Down
- 1. Mengembun terjadi karena pelepasan....
- 2. Contoh pengkristalan menyerap kalor adalah pembuatan...
- 3. benda yang memiliki sifat bentuk dan isinya selalu tetap adalah…
- 4. Menjemur pakaian di bawah terik matahari merupakan salah satu contoh peristiwa ....
- 5. Padat menjadi gas
- 6. perubahan wujud gas menjadi cair disebut