Perumusan Pancasila
Across
- 4. tokoh yang menyampaikan pernyataan mengenai dasar negara pada sidang BPUPKI
- 5. salah satu prinsip dasar negara yang diusulkan oleh mohammad yamin
- 9. panitia sembilan menghasilkan dasar negara disebut...
- 10. salah satu rumusan dasar negara yang dikemukakan oleh soekarno
Down
- 1. ketua BPUPKI
- 2. .... dibentuk pada tanggal 29 april 1945
- 3. salah satu anggota panitia sembilan
- 6. hari lahirnya Pancasila
- 7. ketua panitia sembilan
- 8. gagasan tentang Pancasila sebagai philosophische grondslag bangsa Indonesia disampaikan pada tanggal..